Program Penunjang Urusan Pemerintahan Daerah Kabupaten/Kota

  1. Perencanaan, Penganggaran, dan Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah
  2. Penyusunan Dokumen Perencanaan Perangkat Daerah
  3. Koordinasi dan Penyusunan Dokumen RKA-SKPD
  4. Koordinasi dan Penyusunan Dokumen DKA-SKPD
  5. Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah
  6. Penyediaan Gaji dan Tunjangan ASN
  7. Koordinasi dan Pelaksanaan Akuntansi SKPD
  8. Koordinasi dan Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun SKPD
  9. Penyusunan Perencanaan Kebutuhan Barang Milik Daerah SKPD
  10. Pendataan dan Pengolahan Administrasi Kepegawaian
  11. Monitoring, Evaluasi, dan Penilaian Kinerja Pegawai
  12. Pendidikan dan Pelatihan Pegawai Berdasarkan Tugas dan Fungsi
  13. Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan
  14. Bimbingan Teknis Implementasi Peraturan Perundang-undangan
  15. Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor
  16. Penyediaan Peralatan Rumah Tangga
  17. Penyediaan Bahan Logistik Kantor
  18. Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan
  19. Fasilitasi Kunjungan Tamu
  20. Penyelenggaraan Rapat Koordinasi dan Konsultasi SKPD
  21. Pengadaan Mebel
  22. Pengadaan Sarana dan Prasarana Gedung Kantor atau Bangunan Lainnya
  23. Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik
  24. Penyediaan Jasa Pelayanan Umum
  25. Penyediaan Jasa Pemeliharaan, Biaya Pemeliharaan, Pajak dan Perizinan Kendaraan Dinas Operasional atau Lapangan
  26. Pemeliharaan/Rehabilitasi Gedung Kantor dan Bangunan Lainnya
  27. Pemeliharaan/Rehabilitasi Sarana dan Prasarana Gedung Kantor atau Bangunan Lainnya

Program Pengelolaan Sumber Daya Ekonomi Untuk Kedaulatan dan Kemandirian Pangan

  1. Penyediaan Infrastruktur Lumbung Pangan
  2. Penyediaan Infrastruktur Lantai Jemur
  3. Penyediaan Infrastruktur Pendukung Kemandirian Pangan Lainnya

Program Peningkatan Diversifikasi dan Ketahanan Pangan Masyarakat

  1. Penyediaan dan Penyaluran Pangan Pokok atau Pangan Lainnya sesuai dengan Kebutuhan Daerah Kabupaten/Kota dalam Rangka Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan
  2. Penyediaan Informasi Harga Pangan dan Neraca Bahan Makanan
  3. Penyediaan Pangan Berbasis Sumber Daya Lokal
  4. Koordinasi, Sinkronisasi dan Pelaksanaan Distribusi Pangan Pokok dan Pangan Lainnya
  5. Pemantauan Stok, Pasokan, dan Harga Pangan
  6. Pengembangan Kelembagaan dan Jaringan Distribusi Pangan
  7. Pengembangan Kelembagaan Usaha Pangan Masyarakat dan Toko Tani Indonesia
  8. Pengelolaan dan Keseimbangan Cadangan Pangan Kabupaten/Kota
  9. Koordinasi dan Sinkronisasi Pengendalian Cadangan Pangan Kabupaten/Kota
  10. Pengadaan Cadangan Pangan Pemerintah Kabupaten/Kota
  11. Pelaksanaan Pencapaian Target Konsumsi Pangan Perkapita/Tahun sesuai dengan Angka Kecukupan Gizi
  12. Penyusunan dan Penetapan Target Konsumsi Pangan Per Kapita Per Tahun
  13. Pemberdayaan Masyarakat dalam Penganekaragaman Konsumsi Pangan Berbasis Sumber Daya Lokal
  14. Koordinasi dan Sinkronisasi Pemantauan dan Evaluasi Konsumsi per Kapita per Tahun

Program Penanganan Kerawanan Pangan

  1. Penyusunan Peta Kerentanan dan Ketahanan Pangan Kecamatan
  2. Penyusunan, Pemutakhiran dan Analisis Peta Ketahanan dan Kerentanan Pangan
  3. Penanganan Kerawanan Pangan Kewenangan Kabupaten/Kota
  4. Koordinasi dan Sinkronisasi Penanganan Kerawanan Pangan Kabupaten/Kota
  5. Pelaksanaan Pengadaan, Pengelolaan, dan Penyaluran Cadangan Pangan pada Kerawanan Pangan yang mencakup dalam 1(satu) Daerah Kabupaten/Kota

Program Pengawasan Keamanan Pangan

  1. Pelaksanaan Pengawasan Keamanan Pangan Segar Daerah Kabupaten/Kota
  2. Penguatan Kelembagaan Keamanan Pangan Segar Daerah Kabupaten/Kota
  3. Sertifikasi Keamanan Pangan Segar Asal Tumbuhan Daerah Kabupaten/Kota
  4. Registrasi Keamanan Pangan Segar Asal Tumbuhan Daerah Kabupaten/Kota
  5. Rekomendasi Keamanan Pangan Segar Asal Tumbuhan Daerah Kabupaten/Kota